Rohani Kristen SMKN 1 Jakarta
Visi dan Misi RohKris SMKN 1 Jakarta :
Visi : Menjadi Pribadi yang Rohani dan Tangguh
Misi :
– Meningkatkan Ibadah RohKris SMKN 1 Jakarta dengan fitur yang bervariasi.
– Melakukan Pendekatan Rohani secara personal, maupun berkelompok.
– Melakukan Program Kerja RohKris SMKN 1 Jakarta.
Follow Instagram kami untuk dapat informasi akan kegiatan-kegiatan kami berikutnya : @rohkris_smkn1
Kegiatan RohKris SMKN 1 Jakarta Selama Pandemi Covid 19 :
1. Ibadah RohKris via Zoom
Tujuan :
– Mendekatkan diri kepada Tuhan lebih lagi.
– Saling mengenal satu sama lain.
– Memberikan dampak positif.
Waktu : Setiap Jumat Jam 12:15 WIB
Dokumentasi Kegiatan :
2. Event RohKris SMKN 1 Jakarta ‘LOVE & LUST’
Tujuan:
– Sesuai dengan visi misi rohkris untuk merubah karakter tiap siswa/siswi, maka event ini dibentuk untuk merubah karakter anak-anak muda untuk tahu pengertian/pemahaman kata ‘Love’ yang sebenarnya itu apa dan pengertian/pemahaman tentang ‘Lust’ atau nafsu secara benar.
– Mempersatukan sekolah-sekolah SMA & SMK untuk menjalin Persahabatan dan kekeluargaan, supaya kedepannya bisa membuat event bersama antara SMKN 1 Jkt dengan sekolah yang lain begitu pun sebaliknya.
– Membangkitkan gairah semangat ibadah di masa pandemi untuk tiap-tiap sekolah.
Hari,Tanggal,Waktu Pelaksanaan : Sabtu, 11 September 2021. Jam 13.00 – 16.00 WIB
Dokumentasi Kegiatan :
3. Reminder For Us (RFU) via Instagram RohKris SMKN 1 Jakarta
Tujuan :
– Mengajak anak-anak rohkris smkn 1 jakarta untuk lebih mendekatkan diri kepada Tuhan secara personal.
– Memberikan pemahaman ayat firman Tuhan yang sedang dibahas.
– Penjadi pengingat untuk kita agar bisa menjadi lebih baik.
Waktu Upload : Setiap Kamis Jam 19.00 WIB
Dokumentasi Kegiatan :
4. Back To Bible (BTB) via Instagram RohKris SMKN 1 Jakarta
Tujuan :
– Memacu anak-anak rohkris smkn 1 jakarta untuk memiliki niat yang kuat untuk membaca alkitab.
– Mengajak anak-anak rohkris smkn 1 jakarta untuk lebih mendekatkan diri kepada Tuhan secara personal.
– Menjadi pembelajaran bagi kita dalam memahami isi Alkitab.
Waktu Upload : Setiap Senin Jam 14.00 WIB
Dokumentasi Kegiatan :
5. Games via Instagram RohKris SMKN 1 Jakarta
Tujuan :
– Untuk bersenang-senang.
– Meningkatkan kemampuan menyelesaikan masalah.
– Menghilangkan rasa bosan dan stress.
Waktu Upload : Setiap Bulan Minggu Pertama
Dokumentasi Kegiatan :
5. Virtual Night Gathering 2021
Tujuan :
– Untuk saling mengenal siswa-siswi non muslim kelas 10 dan kakak-kakak pengurus RohKris.
-Meningkatkan kemampuan menyelesaikan masalah dalam bermain games.
– Menghilangkan rasa bosan dan stress.
– Memperkenalkan RohKris SMKN 1 Jakarta, Pembina serta Pengurus RohKris SMKN 1 Jakarta.
Hari,Tanggal,Waktu Pelaksanaan : Kamis, 15 Juli 2021. Jam 19.00 WIB
Dokumentasi Kegiatan :
Follow Instagram kami untuk dapat informasi akan kegiatan-kegiatan kami berikutnya : @rohkris_smkn1